Buah Karya : Nindyaning Puspamelati
Jantung yang berdegup
Darah yang Mengalir
Rangka yang membangun
Otot yang membentuk
Semua memiliki
Sebuah Karunia yang amat besar
Jalan Berliku
Ombak
Badai
Terik Matahari...
Diterjang oleh seorang malaikat cantik
Malaikat yang menjaga sebelum mata terbuka
malaikat yang menjaga sebelum ilmu didapat
Malaikat yang menjaga sebelum Religi ditemui
dan...
Malaikat yang menjaga ketika mata terbuka
sampai akhir khayat
Anak Mungil yang nakal
Malaikat cantik kan menjaga
Anak Mungil yang tersedu
Malaikat cantik kan menjaga
Anak Mungil yang ceria
Malaikat Cantik kan menjaga
Seorang Malaikat yang penuh Bintang gemerlip di tubuhnya
Malaikat Sinar Abdai...
dan Malaikat itu adalah Ibu..
I LOVE U MOM
Tidak ada komentar:
Posting Komentar